Kembali
Daftar
aku berada di masa sulitku saat ini, terkait keluarga, asmara dan financial. aku merasa diriku sangat lemah dan tidak dapat melakukan apa2 untuk saat ini. dimulai dari masalah keluarga yang muncul di karenakan orang tuaku tidak menyetujui hubunganku. sangat complicated, aku terpaksa banyak berbohong untuk menutupi hubunganku dan orang tua ku tidak memberikan kebebasan kepadaku. orang tua ku menginginkan keterbukaan namun mereka tidak dapat menerima apa yang aku inginkan dan apa yang aku rasakan. aku hanya bisa menangis dan diam di saat orang tuaku selalu menasehati ku. aku mengerti mereka sangat sayang dan tidak ingin aku merasakan kepahitan menjalani hidup, namun aku juga ingin bisa di beri kebebasan untuk menjalani kehidupanku dan memutuskan sendiri apa yang aku inginkan
18474704